Hero Nana Mobile Legend, Ketahui Skill, dan Build Lengkap!

schedule
2024-06-16 | 03:45h
update
2024-06-16 | 03:45h
person
Chika Chandika
domain
stikesindah.ac.id
Hero Nana Mobile Legend, Ketahui Skill, dan Build Lengkap!

Hero nana mobile legend memiliki postur cilik serta ikonik dibanding hero lainnya. Lihat secara lebih terkait skill, build dan cara memainkannya.

Hero Nana Mobile Legend salah satu hero yang cukup menarik perhatian, karena memiliki bentuk seperti bocah cilik dan berbeda dari hero-hero lainnya. Hero Nana sudah menjadi hero favorit sejak era awal kemunculannya di Mobile Legend.

Nana Mobile Legend di sukai karena hari ini tidak memerlukan skill dengan mekanik tinggi. Namun, meski begitu untuk menggunakan hero Nana ini diperlukan perhitungan yang sempurna agar permainan berjalan maksimal.

Hero Nana merupakan hero Mage yang bisa mengubah musuh menjadi kucing dengan ultimate yang dimilikinya. Selain itu Nana juga mempunyai kemampuan CC yang cukup baik dan mampu memberikan kerusakan cukup signifikan. Hero Nana juga bisa memberikan dukungan kepada tim dengan menggunakan skill stun dan heal.

Skill Hero Nana Mobile Legend

Dilansir dari situs lostostados.com. Di bawah ini merupakan beberapa skill yang dimiliki oleh Hero Nana di dalam game Mobile legend:

  1. Skill Magic Boomerang

Efek dari boomerang yang dimiliki Hero Nana jika terkena lawan ini akan menjadikan lawan bergerak lambat. Efek slow akan terkena oleh musuh yang sudah ditargetkan secara tepat oleh Hero Nana. Selain itu untuk musuh yang pertama kali terkena skill Hero Nana ini akan mendapatkan efek degame yang lebih besar.

  1. Skill Molina Smooch

Skill ini merupakan skill debuff yang dimiliki oleh Hero Nana dan akan mengeluarkan Molina. Molina ini adalah boneka dengan area jangkauan bagi musuh yang terdapat di area tersebut. Boneka ini akan mentransformasikan dan menghampiri lawannya seperti Molina.

Advertisement

  1. Skill Molina Gift

Molina Gift ini merupakan skill pasif yang dimiliki oleh Hero Nana yakni Death Immune. Molina’s Gift ini akan mentransformasikan Hero Nana menjadi tak terlihat atau transparan saat menerima damage dari musuh yang membahayakan hero Nana.

Build Milik Hero Nana Mobile Legend

Meskipun Nana Mobile Legend ini termasuk mempunyai mekanik relatif mudah. Namun, Hero Nana tetap memerlukan rekomendasi build untuk mendapat kombo maksimal. Berikut rekomendasi build Hero Nana:

  • Blood Wings
  • Genius Wans
  • Lightning Truncheon
  • Arcane Boots
  • Divine Glaive
  • Holy Crystal atau Enchanted Talisman

Build Hero Nana ini yang mengandalkan magic brust yang maksimal. Hal ini dilakukan karena Hero Nana merupakan hero early sampai dengan late game, maka penting untuk Nana Mobile Legend melakukan build secara maksimal.

Tips untuk Memainkan Nana Mobile Legend

Untuk dapat menggunakan Nana Mobile Legend dalam permainan agar mendapat hasil maksimal, berikut tips untuk setiap cara memainkannya.

  1. Battle Spell

Battle Spell ini ada dua, jika di ranked kamu akan menemukan Hero Nana dengan Flame Shot makna biasanya ini akan dilakukan karena Hero Nana mempunyai pasif untuk bisa kabur dalam kondisi yang sudah hampir mati sekalipun.

Lalu dalam Flicker tetap menjadi pilihan dalam berbagai kondisi, baik dalam situasi mengejar, mengecoh musuh dan kabur. Hero Nana tidak membutuhkan purify karena kepasifannya.

  1. Emblem

Nana Mobile Legend akan menggunakan emblem mage agar dapat mengencangkan damagenya, lalu Rupture sebagai sebuah opsi talent pertama untuk penetrasi dan talent kedua bisa menggunakan Wilderness Blessing agar mempercepat movement speed dari Hero Nana demi kepentingan rotasi.

Lalu yang terakhir adalah Lethal Ignition yang bisa memberikan burst damage yang jauh lebih sakit lagi di early dan mid game. Sebelum build nana berubah menjadi sempurna.

Kesimpulan

Nah itu dia di atas merupakan penjelasan singkat dari skill, build dan tips memainkan Hero Nana Mobile Legend. Kamu bisa menggunakan Hero Nana dengan berbagai tips dan build serta skill yang sudah ada di atas untuk dapat merasakan permainan yang ikonik dan pastinya berbeda dengan yang lain. Keunikan dari Nana Mobile Legend ini karena bentuk dari Hero Nana yang seperti anak kecil dan terkenal sebagai bocah cilik paling menyebalkan yang ada di Land of Dawn.

Posted in GAMESTagged

Published by Chika Chandika

Nama saya Chika Chandika, sejak kecil saya sangat suka sekali dengan dunia teknologi. Nah, saya berfikir untuk membangun dan mengembangkan sebuah blog pribadi yang akan mengungkap invoasi terbaru seputar dunia teknologi terbaru di dunia. Ayo membaca postingan yang telah saya buat untuk menambah pengetahuan anda. Terima kasih.

Advertisement

Imprint
Responsible for the content:
stikesindah.ac.id
Privacy & Terms of Use:
stikesindah.ac.id
Mobile website via:
WordPress AMP Plugin
Last AMPHTML update:
16.06.2024 - 04:33:10
Privacy-Data & cookie usage: